About

Jumat, 22 Mei 2015

BLC TELKOM CARA INSTALL WINE

Selamat puagweeeh guys . . Masih bergabung dengan blog kak Elisa dipagi hari ini . Hehe ;) kayak radio aja yaa . . okeh,, pagi ini kita akan belajar WINE . 

Wine merupakan sebuah proyek yang bertujuan untuk membuat agar sistem operasi bertipe Unix (Unix-like) dan sistem X-Windows yang berjalan pada suatu komputer pribadi dapat menjalankan program yang khusus dibuat untuk Microsoft Windows. Alternatifnya, mereka yang ingin melakukan pemangkalan (porting) suatu aplikasi Windows ke sistem Unix-like dapat melakukan kompilasi melalui pustaka Wine dalam bentuk Winelib.[1]
Nama "Wine" merupakan akronim dari Wine Is Not An Emulator (Wine bukanlah emulator) dan kadang disebut juga sebagai Windows Emulator. Walaupun nama ini juga muncul dalam bentuk "WINE" dan "wine", pengembang proyek ini telah menyepakati untuk melakukan standardisasi nama dan menyebutnya sebagai "Wine".

http://id.wikipedia.org/wiki/Wine_%28perangkat_lunak%29

Nah,, itu kan penjelasan dari wiki yaa guys , puanjang x lebar x tinggi .. hehe :) . Kalo menurut kak Elisa mah singkat kata aja ,, Wine itu sebuah aplikasi untuk menjalankan aplikasi Windows di Linux . 

Langsung ke langkah-langkah nya aja yuk guys . .
1. Buka terminal , ketik sudo su enter, isi password pc anda. Ketik sudo add-apt-repository ppa:ubuntu-wine/ppa .   Enter


2. Tunggu prosesnya sampai selesai, kemudian ketik sudo apt-get update. Enter





3. Lalu ketik sudo apt-get install wine1.7 winetricks tunggu dan selesai dah. 






Selamat mencoba guys . Good Luck :)


0 komentar:

Posting Komentar